damai-9. Pada tanggal 28 dan 29 Desember tahun ini (2019) yang berarti sebagai penghujung tahun 2019, artinya Insha Allah kita akan segera bertemu tahun 2020. menyempatkan diri untuk mencari berita dan ingin update data terkait harga burung di akhir tahun 2019 dan prediksi harga sekitaran awal 2020 untuk bisa diinformasikan kepada para pembaca www.damai-9.com
Jika pada akhir 2015 dan awal hingga pertengahan 2016 pleci sempat menjadi primadona dan menjadi Trending Topik, maka kali ini agak sedikit menurun dengan alasan yang bermacam-macam, namun masih banyak juga yang tetap setia sebagai Pleman (Pleci Mania) sejati.
Demikian juga, sekalipun masih banyak juga ajang lomba yang diadakan dimana-mana namun harga burung, dalam hal ini Love Bird, ini hingga saat ini belum berangsur naik. Tentunya dengan berbagai alasan berbeda-beda yang disampaikan oleh para pemiliknya. Bahkan hingga Love Bird imporpun ikuit terkena imbasnya, jika dulu pada saat tenarnya biola bisa mencapai harga 9 – 11 juta per ekor, untuk saat ini banyak dipostingan yuang menawarkan dengan harga 1,5 jutaan pun sudah bisa memiliki Love Bird Biobal.
Untuk harga kacer jika di awal tahun lalu (2016) sempat mahal karena stock sedikit, dengan kondisi bahan belum voer, normal seharga sekitar Rp 400 ribuan, namun berdasarkan pantauan kami di akhir 2016 harga kacer dengan kondisi yang sama hanya seharga Rp 200 ribu itupun masih nego dan di akhir 2017 bisa ditemukan Kacer dengan kondisi voer total seharga Rp 300 rb dan itupun juga masih bisa nego.
Dan untuk tahun 2019 ini kacer merjadi primadona dengan harga sudah setara dengan harga cucak ijo untuk kacer yang sudah ngeply (ngobra).
Dan berikut prediksi Harga burung terupdate akhir tahun 2019 dan awal 2020 :
Anis Cendana 200.000 - 250.000
Anis Kembang (tergantung kondisi) 450.000 - 850.000
Anis Kembang gacor 1.300.000 - 2.000.000
Anis Merah (tergantung kondisi) 500.000 - 600.000
Anis Merah Gacor 1.500.000 - 2.000.000
Beo bahan (stabil) 900.000 - 1.500.000
Betet Jawa 300.000 - 500.000
Bimoli 30.000 - 50.000
Blackthroat 600.000 - 850.000
Branjangan (bakalan) 80.000 - 100.000
Ciblek Alang-alang (bakalan – dewasa) 40.000 - 65.000
Ciblek Gunung (bakalan) 40.000 - 60.000
Ciblek Gunung Gacor 200.000 - 400.000
Ciblek Kristal (bahan semi ngevoer) 250.000 - 400.000
Ciblek Kristal gacor 500.000 - 1.200.000
Ciblek Sawah / pari 30.000 - 50.000
Ciblek Semi (bahan) 35.000 - 50.000
Ciblek Semi Gacor 300.000 - 500.000
Cililin (tergantung kondisi) 1.500.000 - 1.900.000
Cucak Biru 200.000 - 400.000
Cucak Gunung 30.000 - 75.000
Cucak Ijo (bahan) 500.000 - 750.000
Cucak Ijo gacor 1.000.000 - 1.800.000
Cucak Ijo Mini 150.000 - 200.000
Cucak Jenggot Jawa (bakalan - sudah jadi) 250.000 - 500.000
Cucak Rante / Ranti 150.000 - 200.000
Cucak Rawis 50.000 - 75.000
Cucak Rowo 4.500.000 - 7.000.000
Cucak Wilis 45.000 - 65.000
Decu 150.000 - 250.000
Gelatik Bali 50.000 - 75.000
Gelatik Batu (tergantung kondisi) 55.000 - 90.000
Gereja (ada yg sampai 150 rb /psg) 5.000 - 10.000
Huwamei (Wambi) tergantung kondisi dan usia 2.500.000 - 3.500.000
Jalak Bali 3.500.000 - 5.000.000
Jalak Hongkong 1.500.000 - 3.500.000
Jalak Kapas 50.000 - 75.000
Jalak Kebo (bahan – jadi) 65.000 - 100.000
Jalak Nias Dewasa 60.000 - 100.000
Jalak Suren Jawa Bakalan (loloh) 250.000 - 350.000
Jalak Suren Jawa Bakalan (Voer basah) 250.000 - 350.000
Jalak Suren Jawa Dewasa (Gacor) 500.000 - 800.000
Jalak Suren Malaysia 150.000 - 200.000
Kacer Jabar (tergantung umur, kondisi) 200.000 - 300.000
Kacer Jabar tangkapan (pedagang - besek) 150.000 - 250.000
Kacer Jabar Gacor – Ngeply - Ngobra 600.000 - 1.200.000
Kacer Jatim (tergantung umur dan kondisi) 200.000 - 400.000
Kacer Jatim bakalan (trotol) 250.000 - 450.000
Kapas Tembak dewasa 350.000 - 600.000
Kaso-kaso 30.000 - 50.000
Kenari lokal (usia 3 bulanan) – betina 100.000 - 150.000
Kenari lokal (usia 3 bulanan) – jantan 100.000 - 150.000
Kenari AF (usia 3 bulanan) 300.000 - 350.000
Kenari F1 900.000 - -
Kepodang (Bahan) 250.000 - 350.000
Kepodang (Dewasa dan sudah jadi) 400.000 - 500.000
Kolibri Kelapa 30.000 - 50.000
Kolibri Ninja (ombyokan) 90.000 - 100.000
Kolibri Ninja Gacor 250.000 - 300.000
Kolibri Wulung Gacor 250.000 - 400.000
Kopi kopi 50.000 - 70.000
Kutilang 25.000 - 50.000
Kutilang Emas / Sutera 45.000 - 70.000
Lovebird (dari josan - batman) 50.000 - 250.000
Manyar 20.000 - 30.000
Murai Air 100.000 - 150.000
Murai Batu Aceh Dewasa 1.400.000 - 1.800.000
Murai Batu Jambi/Borneo 600.000 - 800.000
Murai Batu Lampung Bakalan (tgkpn hutan) 550.000 - 800.000
Murai Batu Medan, tangkapan hutan 1.500.000 - 1.700.000
Murai Batu Medan, Trotol, penangkaran 2.000.000 - 3.000.000
Murai Batu Medan, dewasa SV, penangkaran 2.500.000 - 2.700.000
Murai Batu Medan, dewasa, voer 2.500.000 - 3.000.000
Murai Batu Medan, dewasa dan gacor Nego - Nego
Murai Batu Nias 1.350.000 - 1.600.000
Parkit Sepasang (siapan) tergantung warna 100.000 - 150.000
Pentet/Plentet/Cendet – Jabar (tergantung kondisi) 70.000 - 150.000
Pentet/Plentet/Cendet – Jatim Bahan - Dewasa 200.000 - 300.000
Pentet/Plentet/Cendet – Jatim gacor 300.000 - 800.000
Pentet/Plentet/Cendet – Jateng Bahan - Dewasa 150.000 - 400.000
Pentet/Plentet/Cendet – Jateng Gacor 300.000 - 700.000
Pentet/Plentet/Cendet – Madura Gacor 600.000 - 1.200.000
Pentet/Plentet/Cendet – Dada Putih (banyak dicari) 600.000 - 1.200.000
Perkutut Bangkok Nego - Nego
Perkutut lokal katuranggan (belum gacor) 30.000 - 60.000
Perkutut lokal katuranggan (gacor) Nego -
Perkutut Mutiara 50.000 - 70.000
Platuk 70.000 - 150.000
Pleci buxtoni bahan 30.000 - 50.000
Pleci Auriventer 30.000 - 100.000
Pleci dada kuning jatim (sudah ngeroll) 150.000 - 200.000
Pleci kuning lokal ombyokan 30.000 - 50.000
Pleci kuning mata putih body besar 100.000 - 200.000
Pleci bisa seharga Rp 45 Juta* (tahun 2016)
Poksay Mandarin (tergantung usia fisik) 100.000 - 250.000
Poksay Hongkong (tergantung usia) 400.000 - 800.000
Poksay Jambul (tergantung usia) 500.000 - 1.000.000
Prenjak 40.000 - 80.000
Puter /per pasang 50.000 - 100.000
Rambatan 130.000 - 200.000
Robin 600.000 - 950.000
Sanger 600.000 - 1.000.000
Serindit 80.000 - 150.000
Sikatan 40.000 - 60.000
Siri-siri 45.000 - 100.000
Sri Gunting / Siring Gunting 80.000 - 100.000
Srigunting Kantil 90.000 - 150.000
Tekukur 15.000 - 25.000
Tekukur Kuk 2, 3 Nego -
Tengkek 60.000 - 90.000
Tengkek Buto 150.000 - 300.000
Tledekan Bakau - bahan 180.000 - 250.000
Tledekan Gunung - bahan 350.000 - 400.000
Tledekan Gunung – Gacor (Booming) 1.000.000 - 1.700.000
Tledekan Laut / Selendang Biru 100.000 - 200.000
Trucukan (bahan) 25.000 - 50.000
Trucukan (sudah jadi dan gacor) 100.000 - 300.000
Walet /pasang 100.000 - 125.000
Demikian dan semoga bermanfaat,
Jika terdapat kesalahan mohon dikoreksi.
Salam Damai9
Tidak ada komentar:
Posting Komentar